Selasa, 01 Mei 2018

CINTA KITA

DIMENSI METAFISIKA.
RAJANYA ADALAH KASIH.
PERMAISURINYA ADALAH HASRAT.
IRIMANYA ADALAH GERAK TUBUH.
SYAIRNYA ADALAH DESAH.
TIAP DETIKNYA ADALAH KEMESRAAN.
PAGINYA ADALAH PELUKAN.
SENJANYA ADALAH CUMBUAN.
MATA TERPEJAM SENYUM MENGHIAS.
DI UJUNG MALAM TERKULAI LEMAS.

REMBANG, 29 APRIL 2018

CAH ANGON

Tidak ada komentar:

Posting Komentar