BEKTI AGAWE WENINGE TYAS secara harfiah dapat diartikan "berbaktilah maka hati mu akan jernih", hati yang jernih bagaikan air yang jernih yang nantinya bisa melihat berbagai persoalan dan menyelesaikannya secara cepat dan tepat, mampu membedakan mana benar dan mana yang salah, hal ini selaras dengan ajaran SARI CEMPAKHA PUTIH itu sendiri yaitu "BERANI MEMBELA KEBENARAN".
#HARLAHSCP38
#SARICEMPAKHAPUTIH1983
- SILAT ADALAH JALAN MENUJU RAHMAT -
Tidak ada komentar:
Posting Komentar